Recents in Beach

header ads

Cara Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Bahan Dapur

Duniatips.net – Banyak dari anak-anak bahkan orang dewasa yang mempunyai masalah kerusakan gigi dan mencari Cara Menghilangkan Sakit Gigi , yaitu yang menjadi penyebab nomor wahid sakit gigi. Karena adanya bakteri didalam mulut, dikarenakan makanan manis dan lainnya yang Anda telan, menjadi penyebab utama kerusakan pada gigi manusia.

Anda tidak perlu jauh dan lari ke apotik untuk membeli obat antibiotik atau obat pereda sakit gigi. Segeralah pergi kedapur dan cari beberapa bahan dapur yang dapat menghilangkan sakit gigi hanya dalam waktu bebepa menit saja. Tidak ada resiko dan efek samping dengan mengobati sakit gigi metode ini, Anda dapat memilih cara mana yang disukai.


Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Cepat


Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Campuran Garam Dan Air Hangat

Caranya : ambil satu sendok makan, lalu masukkan kedalam segelas air hangat. Air garam tersebut akan membantu mengurangi rasa nyeri, peradangan dan pembengkakan dikarenakan sakit gigi. Gunakan air garam ini untuk Anda kumur-kumur hingga rasa sakit tersebut hilang.

Menghilangkan Infeksi Pada Gigi Dengan Minyak


Caranya : Ambil dan masukkan minyak sebanyak 2 sendok kedalam mulut Anda, dan diamkan selama 15-20menit, lalu keluarkan dan sikat gigi Anda. Kegunaan minyak terhadap gigi adalah sebagai pengurang jumlah bakteri berbahaya didalam mulut, sehingga membantu untuk menurunkan risiko terkena infeksi pada gigi. Minyak juga dapat digunakan untuk menghilangkan bau mulut dan gigi kuning, lakukan hal ini setiap hari.

Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Merica dan Garam


Kedua bahan dapur ini mempunyai peran yang kuat untuk anti bakteri, merica dan garam sangat efektif untuk meredakan sakit gigi.

Caranya : campurkan garam dapur dan merica dalam jumlah yang sama dan campurkan dengan sedikit air, tumbuk halus dan jadikan ramuan alami tadi sebagai pasta gigi. Gosokkan ramuan tadi di gigi Anda yang sakit, dan lakukan beberapa menit saja.

Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Tumbukkan Bawah Putih


Caranya : ambil satu siung bawang putih, tumuk halus dan campurkan garam dapur dan tempelkan di gigi yang sakit. Jika Anda suka, kunyah bawang putih langsung.

Posisi ini Bikin istri Kangen Minta Terus



Redakan nyeri pada gigi dengan cengkeh dan minyak


Caranya : hancurkan 2 siung cengkeh, lalu campurkan dengan sedikit minyak zaitun atau Anda bisa gunakan minyak sayur yang ada didapur. Atau Anda dapat campurkan ramuan cengkeh dan minyak ini kedalam segelas air hangat untuk digunakan sebagai pembilas mulut Anda

Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Bawang


Bawang salah satu bahan dapur primadona untuk ibu, selain itu bawang juga sangat efektif dijadikan sebagai antiseptik dan juga antimikroba.

Caranya : untuk meredakan sakit gigi, kunyahkanlah bawah mentah beberapa menit

Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Jahe


Caranya : rendamkan beberapa siung jahe segar kedalam air lalu kumurlah dengan air rendaman jahe tersebut.

Menghilangkan Sakit Gigi Dengan Daun jambu biji


Caranya : mintalah daun jambu biji di tetangga Anda, cukup ambil 2 atau 4 daun jambu biji. Atau Anda dapat merebusnya terlebih dahulu di air mendidih dan tambahkan sedikit garam, setelah air daun jambu tersebut dingin segera kumur dengan air rebusan tersebut.

Demikian sedikit tips untuk meredakan sakit gigi dengan cepat, semoga tulisan ini bermanfaat untuk para pembaca setia. Salam sehat

Posting Komentar

0 Komentar